200 gr mentega 75 gr gula palem 100 gr gula pasir 1 butir telur ayam 150 gr havermout 75 gr coklat keping Ayak: 150 gr tepung terigu 1/2 sdt soda kue 1/2 sdt vanili bubuk 1/2 sdt kayu manis bubuk Cara Membuat chocolate cake havermout: 1. Kocok mentega, gula palem, dan gula pasir hingga gula larut 2. Masukkan telur, kocok kembali hingga rata 3. Masukkan campuran terigu dan havermout. Aduk perlahan hingga rata 4. Giling adonan setebal 1/2 cm. Cetak oval dengan diameter 5 cm. Taruh 3 coklat keping di atassnya 5. Panggang dalam oven 140ยบ C selama 45 menit di atas loyang yang sudah disemir mentega dan terigu, hingga kue matang 6. Angkat, dinginkan, simpan dalam stoples. cest-ma-maison.net
Tidak ada komentar:
Posting Komentar